Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Bapak-Ibu, Ini Lho Beberapa Keunggulan Jika Anak Jalani Homeschooling

Rabu, 18 November 2015 – 10:03 WIB
Bapak-Ibu, Ini Lho Beberapa Keunggulan Jika Anak Jalani Homeschooling - JPNN.COM
Anak-anak yang menjalani homeschooling saat menjalankan kegiatan bersama-sama. FOTO: Panji/jpnn.com

Kedua adalah komunitas. Homeschooling jenis ini akan menempatkan beberapa anak langsung dalam kelas untuk belajar bersama. Jumlahnya variatif, tapi kebanyakan homeschooling membatasi maksimal hanya enam anak per kelas. 

Tujuannya tentu agar setiap anak mendapatkan perhatian dan pengajaran yang maksimal dari guru. Jenis ini sendiri tidak mewajibkan anak belajar di kelas, sebab beberapa pelajaran mereka lakukan outdoor seperti taman bahkan mal.  

Sedangkan jenis ketiga adalah distance learning, atau hubungan pelajaran jarak jauh. Ini biasanya diterapkan bagi anak-anak yang berada di daerah yang jauh dari lembaga homeschooling itu berada. ”Tapi tetap saat ujian harus hadir di kelas,” katanya. (pda/mas/jpnn)

SEJAK booming lima tahun silam, homeschooling semakin menjadi pilihan bagi orang tua menyekolahkan buah hatinya. Beragam manfaat menjadi alasan.

Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close