Bawa Titipan Menkeu, Ingin Potong Birokrasi
Selasa, 12 Oktober 2010 – 21:28 WIB
Hekinus pun memastikan, bahwa perannya di World Bank tentunya akan memprioritaskan bagi kepentingan Indonesia. Beberapa hal pun dinilainya menjadi tantangan, terutama mengenai keseimbangan program-program yang diberikan antara negara miskin dengan negara berkembang.‘’Selain itu, kesan birokratis di WB perlu di reformasi. Saya sudah bicara dengan mantan Menkeu (Sri Mulyani) disana yang juga sedang melakukan reformasi. Kita ingin netralisir kembali. Jangan sampai ada agenda tersembunyi Bank Dunia karena mereka ini harus netral dan bukan lembaga politik,’’ tegas Hekinus. (afz/jpnn)