Bayi 6 Bulan Meninggal Usai Imunisasi, Bidan Desa Kaget
Minggu, 22 Januari 2017 – 20:37 WIB
Seperti diberitakan sebelumnya, Ayah Akil, Iwan mengatakan anaknya meninggal dunia setelah diimunisasi di Desa Sukasirna, Kecamatan Cibadak, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat.
Imunisasinya dilakukan pada Rabu (18/1/2017) sementara bayinya meninggal dunia pada Kamis (19/1) sekitar pukul 13.30 WIB. Sehari setelah diimunisasi.
(pj/ren/yuz/JPG/jpnn)