"Seperti sekarang ini, harga telur naik Rp 20 per butir. Mungkin, saat BBM naik nanti, harganya malah turun akibat pasokan banyak. Telur ini kan barang yang tidak tahan lama, cepat busuk. Jadi, turun naik harganya juga cepat. Nah, waktu kenaikan BBM pada 2005, harga telur malah turun," ujar Ny. K Siahaan. (dmi)
BENGKULU--Harga beras dipastikan akan mengalami kenaikan paska kenaikan harga BBM. Secara normal, kenaikan tersebut diperkirakan sekitar 5 persen.