Aksi anak-anak saat belajar menjadi petugas pemadam kebakaran. FOTO : Jawa Pos
Anak-anak juga diajak praktik menyemprotkan air dengan slang berdiameter 20 inci. Panjangnya sekitar 20 meter. Ada yang menggunakan kostum lengkap layaknya petugas PMK. "Jadi, mereka tahu bagaimana tugas seorang PMK. Ini semacam simulasi kecil-kecilan. Tapi, tanpa api," tuturnya. (dan/c10/roz)
Menurut Kusairi, senjata utama bagi PMK adalah nozzle untuk menyemprotkan air dengan kencang saat pemadaman