Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Benarkah Lidah Buaya Bisa Mengobati Biduran?

Sabtu, 10 Oktober 2020 – 04:23 WIB
Benarkah Lidah Buaya Bisa Mengobati Biduran? - JPNN.COM
Aloe Vera alias lidah buaya. Foto: Luvy

2. Kompres Dingin

Meletakkan sesuatu yang dingin pada kulit bisa membantu meringankan iritasi dan meredakan rasa gatal.

Anda cukup mengambil kompres es batu atau kain yang sudah dicelupkan ke dalam air dingin. 

Letakkan kompres dingin ini di kulit yang biduran dua kali sehari, dengan durasi 10 menit setiap sesinya.

Meski lidah buaya tergolong aman dan banyak digunakan oleh produk-produk kecantikan, Anda tetap perlu mewaspadai efek sampingnya. Dalam beberapa kondisi kulit, aloe vera bisa menyebabkan iritasi seperti kemerahan dan gatal.

Untuk menghindarinya, lakukan tes kecil sebelum mengaplikasikan lidah buaya di kulit.

Caranya, oleskan sedikit pada punggung tangan, lalu diamkan selama 1x24 jam. Jika keesokan harinya tidak muncul reaksi alergi, seperti gatal atau ruam kemerahan, penggunaan lidah buaya aman untuk kulit. 

Bagi pemilik kulit sensitif atau dengan kondisi lain, konsultasikan dulu kepada dokter spesialis kulit sebelum menggunakan aloe vera.(HNS/AYU/klikdokter)

Untuk mengatasai biduran biasanya banyak orang yang memilih menggunakan bahan alami sebelum pergi ke dokter. Lalu benarkah biduran bisa diobati dengan lidah buaya?

Redaktur & Reporter : Yessy

Sumber klikdokter

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close