Berkomitmen Pada Energi Terbarukan, Suzuki Mengoperasikan Pabrik Biogas
Senin, 15 Juli 2024 – 11:11 WIB
MSIL telah mempromosikan penggunaan energi terbarukan dalam berbagai bentuk di India, seperti pemasangan panel surya di setiap pabrik, dan pemanfaatan listrik ramah lingkungan.
Suzuki akan terus berupaya mewujudkan karbon netral dengan mengurangi dampak lingkungan melalui inisiatif energi terbarukan. (rdo/jpnn)