Bersama ILO, UNODC, dan Uni Eropa, Kemnaker Meluncurkan Program Protect Indonesia
Rabu, 15 Mei 2024 – 05:42 WIB
Sementara itu, Direktur ILO untuk Indonesia dan Timor Leste Simrin Singh menyampaikan migrasi kerja mampu mendorong pembangunan ekonomi dan sosial di negara asal dan tujuan dari pekerja migran.
Migrasi kerja, lanjut Simrin, juga memberikan manfaat yang besar bagi pekerja migran, komunitas dan pemberi kerja.
"Kebijakan dan pendekatan tata kelola migrasi kerja harus lebih inklusif dan sejalan dengan standar ketenagakerjaan internasional," ujar Simrin. (mrk/jpnn)