BNPB: Indonesia Darurat Ekologi
Senin, 20 November 2017 – 19:06 WIB
"Peta rawan banjir dapat diakses di lama BNPB. Begitu juga peta rawan longsor dapat diakses di laman Badan Geologi. Prediksi cuaca dapat diperoleh dari BMKG. Hendaknya peta dan informasi tersebut dijadikan dasar bagi pemda dan aparat untuk memberikan informasi, sosialisasi dan peringatan dini kepada masyarakat," pungkas Sutopo.(gir/jpnn)