BPK Belum Tembus Pajak
Selasa, 09 Juni 2009 – 13:39 WIB
Dikatakan, hingga saat ini pihaknya belum mengetahui apakah penerimaan pajak itu merupakan suatu prestasi yang menonjol dibandingkan dengan potensinya ataupun dibandingkan dengan negara lain yang sepantar dengan Indonesia.
Anwar menegaskan, ketergantungan negara terhadap penerimaan royalti dari sumber daya alam masih cukup besar. Ini mencerminkan kerawanan penerimaan negara. Kerawanan tersebut, lanjutnya, disebabkan adanya gejolak harga bahan mentah di pasar dunia semakin menojol. “Indonesia belum dapat membangun industri yang berkaitan dengan sumber daya alam tersebut,” terangnya.