BPN Siapkan Big Data untuk Transformasi Digital
Rabu, 08 Desember 2021 – 06:45 WIB
“Itu saja baru tematik subjek yang berisi letak bidang dan pemilik bidang, belum termasuk data tematik lainnya, seperti data tematik harga tanah, tematik perencanaan, dan lain-lain,” paparnya.
Menurut Himawan di masa depan Kantor Pertanahan tak hanya sebagai tempat pendaftaran tanah tetapi juga, sebagai pengelolaan data pertanahan dan tata ruang.
“Akan ada banyak data, seperti data tematik perencanaan, tematik ekonomi, data tata ruang yang dikumpulkan menjadi suatu data besar, yang seringkali kita sebut Big Data,' uangkapnya.