BRI Tingkatkan Financial Inclusion via Laku Pandai
Sabtu, 04 Juni 2016 – 23:31 WIB
Besarnya manfaat asuransi mikro KKM mampu menarik minat jutaan nasabah BRI. Berdasar data internal BRI per Desember 2015, asuransi mikro KKM telah menjangkau 3,8 juta orang nasabah mikro dengan total premi yang dibayarkan sebesar Rp 43,4 miliar.
Kesuksesannya mendorong BRI untuk memperluas channel penjualan melalui kerja sama dengan agen BRILink. (ers)