Buchori Ditemukan Sudah Jadi Mayat, Begini Kesaksian Warga
Rabu, 06 Maret 2024 – 04:53 WIB
"Saat ini jasad korban telah dibawa ke Rumah Sakit Bhayangkara untuk dilakukan pemeriksaan luar," katanya.
Iwan menegaskan kepolisian masih belum mengetahui penyebab kematian pria paruh baya tersebut. Sebab, tim medis masih melakukan pemeriksaan.
"Selama ini korban tinggal sendirian di kosan tersebut," katanya. (antara/jpnn)