Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Bumil, Jangan Sepelekan Gejala-gejala ini ya

Selasa, 04 Juli 2017 – 21:46 WIB
Bumil, Jangan Sepelekan Gejala-gejala ini ya - JPNN.COM
Hamil. Foto IST

Hal ini tentunya akan sangat mengkhawatirkan jika Anda tidak memiliki riwayat menderita sakit kepala.

Mungkin itu tanda peringatan kondisi yang mengancam jiwa, yakni preeklamsia.

Gejala lain yang mungkin Anda alami adalah tekanan darah tinggi, mual, penglihatan kabur, nyeri perut, nyeri punggung bagian bawah dan pembengkakan dari cairan yang tertahan.

Penting juga untuk menyadari bahwa Anda bisa mengembangkan preeklampsia setelah melahirkan.

Menurut Preeclampsia Foundation, preeclampsia pascapersalinan bisa terjadi segera setelah 48 jam melahirkan hingga enam minggu.

Salah satu gejala yang diuraikan di atas harus menjadi perhatian pada saat seorang wanita tengah hamil.

5. Napas tersengal.

Ini bisa menjadi sinyal adanya emboli paru atau bekuan darah yang telah melakukan perjalanan ke paru-paru.

Kehamilan merupakan periode penting bagi setiap perempuan. Sungguh ajaib bisa merasakan kehidupan baru yang berkembang di dalam tubuh seseorang.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News