Capello Pilih Absen di Resepsi Putranya
Kamis, 10 November 2011 – 10:21 WIB
LONDON - Dedikasi Fabio Capello kepada pekerjaannya sungguh luar biasa. Tactician asal Italia itu memilih absen pada pernikahan putranya Pierfilippo lantaran berbarengan dengan friendly game Inggris versus Spanyol, Sabtu (12/11). Sungguh pilihan yang sulit buat Capello. Memang, statusnya hanya pertandingan persahabatan, tapi lawannya sangat penting. Spanyol adalah tim terbaik dunia saat ini. Mereka menjuarai Euro 2008 dan Piala Dunia 2010.
Apalagi, pertandingan akan berlangsung di Wembley. Ya, Inggris yang berstatus tuan rumah. Makanya, Capello tidak ingin pasukannya yang tidak bisa diperkuat striker andalannya Wayne Rooney lantaran skorsing dipermalukan.
Selain masalah Rooney, tekanan kepada mantan pelatih AC Milan, AS Roma, Juventus, dan Real Madrid itu juga dihadapkan pada isu rasis yang dialami kapten timnas Inggris John Terry. Situasi yang membuat ruang ganti timnas makin runyam.
LONDON - Dedikasi Fabio Capello kepada pekerjaannya sungguh luar biasa. Tactician asal Italia itu memilih absen pada pernikahan putranya Pierfilippo
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Rumah Jokowi di Solo jadi Serbuan Warga Saat Hari Libur
-
Menteri Rosan Targetkan Investasi Rp13.032 Triliun Masuk ke Indonesia
-
ASN Akan Dicoret Sebagai Penerima Bansos
-
Heboh, Nama Jokowi di Jajaran Presiden Terkorup versi OCCRP, Prabowo Bawa Kabar Baik | Reaction JPNN
-
Cak Imin Ungkap Kabar Baik bagi UMKM
BERITA LAINNYA
- Liga Inggris
Luar Biasa! Man United Menahan Liverpool di Anfield
Senin, 06 Januari 2025 – 07:55 WIB - Sepak Bola
Rekor Langka Vietnam Seusai Juara Piala AFF 2024
Senin, 06 Januari 2025 – 07:44 WIB - Sepak Bola
Ini Pemulus Transfer Ole Romeny ke Oxford United
Senin, 06 Januari 2025 – 05:26 WIB - Sepak Bola
Final Piala AFF 2024: Ada Duka di Balik Senyuman Vietnam
Senin, 06 Januari 2025 – 04:52 WIB
BERITA TERPOPULER
- Jambi
Kabar Gembira dari Pak Andika untuk Honorer Peserta Tes PPPK 2024, Alhamdulillah
Senin, 06 Januari 2025 – 04:34 WIB - Humaniora
PPPK Paruh Waktu Belum Jelas, Dinas Berani Ambil Keputusan soal Honorer Gagal
Senin, 06 Januari 2025 – 04:07 WIB - Sepak Bola
Final Piala AFF 2024: Ada Duka di Balik Senyuman Vietnam
Senin, 06 Januari 2025 – 04:52 WIB - Jogja Terkini
Jadwal KRL Jogja Solo Hari Ini, Senin 6 Januari 2025
Senin, 06 Januari 2025 – 06:05 WIB - Humaniora
5 Berita Terpopuler: Akun SSCASN R2 Berubah, Para Honorer Jangan Sedih ya, Ada Formasi Tampungan yang Disiapkan
Senin, 06 Januari 2025 – 06:18 WIB