Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Cara Kampanye PSI Dianggap Blunder Makanya Elektabilitas Kecil

Selasa, 09 April 2019 – 22:08 WIB
Cara Kampanye PSI Dianggap Blunder Makanya Elektabilitas Kecil - JPNN.COM
Ketua Umum PSI Grace Natalie. Foto: Ist

Dalam survei itu, PDIP ialah partai dengan elektabilitas terbesar yakni 24,1 persen. Berturut-turut setelah itu Gerindra (19,3 persen), Golkar (9,5 persen), PKB (6,1 persen), Demokrat (5,7 persen), Nasdem (4,3 persen), dan PAN (4,1 persen).

BACA JUGA: PSI Optimistis Bisa Melenggang ke Parlemen

PKS (3,9 persen), Perindo (3,3 persen), dan PPP (2,9 persen) menempati posisi delapan sampai sebelas. Menyusul setelah itu yakni Hanura (1,1 persen), PBB (0,3 persen), Berkarya (0,2 persen), PSI (0,2 persen), Garuda (0,1 persen), dan PKPI (0,1 persen). (mg10/jpnn)

Dari hasil survei yang Voxpol Center PSI hanya mengantungi elektabilitas kecil sebesar 0,2 persen.

Redaktur & Reporter : Aristo Setiawan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close