Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Cegah Kehamilan dengan Pil KB? Ini Risikonya

Rabu, 29 Maret 2017 – 11:11 WIB
Cegah Kehamilan dengan Pil KB? Ini Risikonya - JPNN.COM
Perempuan mengandung. Foto: thebreastcancer

3. Depresi
Beberapa wanita bisa menghubungkan depresi yang mereka alami dengan penggunaan kontrol kelahiran. Segeralah menghubungi dokter jika merasa sedih, cemas, putus asa, kelelahan, kesulitan berkonsentrasi sesaat setelah mengonsumsi pil KB.

4. Penyakit kantong empedu
Beberapa tipe tertentu dari pil KB bisa meningkatkan risiko penyakit kandung empedu. Apa pun jenis pil KB yang dikonsumsi, akan selalu ada beberapa risiko.

5. Payudara dan kanker serviks
Studi telah mencoba untuk menemukan kaitan antara pil KB dan kanker selama bertahun-tahun. Penelitian terus melaporkan mengenai risiko kanker payudara dan kanker serviks yang meningkat bagi mereka yang mengambil pil KB.(fny/jpnn)

Ada beragam jenis kontrasepsi. Salah satunya dengan kontrasepsi hormonal seperti pil.

Redaktur & Reporter : Fany

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News