Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

China Tak Keder Diancam Google

Jumat, 15 Januari 2010 – 10:16 WIB
China Tak Keder Diancam Google - JPNN.COM
Foto : REUTERS
Pelacakan Google mengarah ke hacker di China, namun sejauh ini tidak terkait langsung dengan pemerintah ataupun agen-agen China. Hanya saja pihak IDfense mengatakan, sumber di kalangan inteljen mengungkapkan serangan itu berasal dari entitas asing yang terdiri dari agen-agen China.

Pemerintah Amerika Serikat pun memuji langkah Google yang berkonfrontaso dengan pemerintah China tentang masalah sensor setelah terungkapnya peretasan alamat email. "AS telah sering menjelaskan ke China tentang pandangan kami akan pentingnya penggunaan internet tak terbatasi," ujar juru bicara Gedung Putih, Nick Shapiro said.

Namun tudingan soal pembajakan akun email dibantah pemerintah China. Jubir kementrian luar negeri China, Jiang Yu menegaskan, pemerintah China melarang peretasan alamat email.(ara/jpnn)

SAN FRANCISCO – Pemerintah China sepertinya tidak melunak dengan ancaman Google yang akan hengkang jika pemerintah negeri Tirai Bambu itu masih

Redaktur & Reporter : Antoni

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News