Ckckck...Ada 30 Kepala Daerah Tersangkut Kasus Korupsi
Selasa, 20 Februari 2018 – 07:57 WIB
Hal ini penting untuk meminimalisir potensi penyalahgunaan wewenang yang dilakukan oleh kepala daerah terutama menjelang tahun politik.
"Kepala daerah yang akan mencalonkan kembali perlu untuk menekan biaya kampanye agar meminimalisir konflik kepentingan dengan menerima uang dari beberapa pihak yang memiliki kepentingan," tuntasnya. (boy/jpnn)