Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Demi Masyarakat Palembang, Pertamina Optimalkan Asetnya untuk Cultural Park

Kamis, 09 Juli 2020 – 23:03 WIB
Demi Masyarakat Palembang, Pertamina Optimalkan Asetnya untuk Cultural Park - JPNN.COM
Peresmian nota kesepakatan antara PT Pertamina (Persero) bersama Pemerintah Kota Palembang dan Pemerintah Provinsi Sumatera Selatan untuk membangun Kawasan Kenten Cultural Park di atas lahan milik Pertamina. Foto: Pertamina

Menurut Herman, kesepakatan pemanfaatan aset antara pemerintah daerah dengan PT Pertamina (Persero) bertujuan untuk meningkatkan efektifitas dalam pencegahan dan pemberantasan korupsi, yang mana salah satu area intervensi yaitu manajemen aset.

"Oleh karena itu, pada hari ini kita melakukan penandatanganan kesepakatan pemanfaatan aset antara pemerintah daerah dengan PT. Pertamina (Persero)," tutur dia. (dil/jpnn)

PT Pertamina (Persero) gandeng pemerintah daerah dalam melakukan optimalisasi aset di Kawasan Kenten, Palembang, Sumatera Selatan

Redaktur & Reporter : Adil

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close