Demo Dianggap Mengganggu Ketertiban Umum
Selasa, 27 Maret 2012 – 16:54 WIB
"BBM naik. Dalam hitungan kami pasti ada surplus anggaran. Kami yakin, surplus anggaran tersebut sebagian bisa dimanfaatkan untuk membangun infrastruktur nelayan seperti pembangunan jalan dan SPBU yg bersubsidi di TPI," tegasnya.
Dicontohkannhya, program pemerintah berupa Pengembangan Usaha Mina Pedesaan (PUMP) tangkap cukup memberikan manfaat untuk meningkatkan hasil produksi perikanan tangkap.
Menjawab pertanyaan wartawan, kenapa para nelayan tidak dikerahkan berunjuk rasa menuntut pembangunan infrastruktur nelayan? Wardi mengatakan bahwa berunjuk rasa pasti mengganggu kepentingan ketertiban umum.