Demokrat Berangkatkan 6300 Pemudik
Warga Minta Arus Balik juga DigratiskanSelasa, 14 Agustus 2012 – 13:44 WIB
JAKARTA - DPP Partai Demokrat kembali menggelar mudik gratis untuk warga di Jabodetabek. Seperti musim lebaran tahun lalu, mudik kali ini memberangkatkan sekitar 6300 warga yang diangkut dengan 103 unit bis ke berbagai kota di Jawa Barat, Jawa Tengah dan Jawa Timur hingga ke Pulau Sumatera. Pemberangkatan mudik bareng ini dipusatkan di PRJ, Kemayoran Jakarta Pusat, Selasa (14/8) pagi. Para pemudik dilepas Sekjen DPP Partai Demokrat, Edhie Baskoro Yudhoyono. Tampak hadir beberapa politisi Partai Demokrat seperti Ketua DPD Partai Demokrat DKI Jakarta Nachrowi Ramli, Ketua Fraksi Demokrat MPR RI Jafar Hafsah, Wakil Ketua Komisi IV Herman Khaeron, anggota DPR Umar Arsal.
Sebelum diberangkatkan, para pemudik juga sempat dihibur artis dangdut Selfi KDI serta beberapa artis lainnya.
Ketua Panitia Mudik Gratis DPP Partai Demokrat, Mulyadi mengatakan acara tersebut digelar sebagai bagian dari kepedulian Partai Demokrat kepada masyarakat yang bermukim di Jabodetabek agar bisa berlebaran di kampung halaman dengan nyaman. Ini dilakukan juga untuk mengurangi mudik dengan menggunakan kendaraan roda dua yang bisa membahayakan para pemudik.
JAKARTA - DPP Partai Demokrat kembali menggelar mudik gratis untuk warga di Jabodetabek. Seperti musim lebaran tahun lalu, mudik kali ini memberangkatkan
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
BERITA LAINNYA
- Humaniora
BPBD Sumenep Dirikan Posko Siaga Untuk Tekan Risiko Bencana
Jumat, 10 Januari 2025 – 00:00 WIB - Hukum
Laskar Merah Putih Minta Majelis Hakim PN Tanjung Karang Tegakkan Keadilan
Kamis, 09 Januari 2025 – 23:39 WIB - Humaniora
KPK Minta Warga NTB Kawal Program Makan Bergizi Gratis
Kamis, 09 Januari 2025 – 22:51 WIB - Humaniora
Dituduh Curang Bersama KPU, Dr.Afni: Silahkan Rakyat Siak Menilai Sendiri
Kamis, 09 Januari 2025 – 22:51 WIB
BERITA TERPOPULER
- Bulutangkis
Malaysia Open 2025: Putri KW dan Lanny/Fadia Selamatkan Wajah Indonesia
Kamis, 09 Januari 2025 – 22:23 WIB - Daerah
Pramono Bentuk Tim Transisi Gubernur Sebelum Dilantik, Ima Mahdiah Ketua
Kamis, 09 Januari 2025 – 21:59 WIB - Riau
Kadiskominfotik Pekanbaru Ditahan Jaksa Terkait Kasus Korupsi Pembuatan Video
Kamis, 09 Januari 2025 – 22:25 WIB - Hukum
Angka Perceraian di Bali Mencengangkan, Pemicunya Bikin Miris, ternyata
Kamis, 09 Januari 2025 – 20:54 WIB - Seleb
Ini Alasan Pelawak Qomar Dimakamkan di TPU Carang Pulang
Kamis, 09 Januari 2025 – 21:55 WIB