Demokrat Ingatkan KPK Tak Paksakan Tersangka Century
Selasa, 20 November 2012 – 05:05 WIB
Diberitakan sebelumnya, Ketua KPK Abraham Samad mengaku sudah mengantongi dua calon tersangka kasus Century. Menurutnya, penetapan dua tersangka itu harusnya sudah bisa dilakukan sejak dua bulan lalu.
Santer beredar dua calon tersangka itu adalah dua mantan Deputi Gubernur BI. Inisial BM mengacu pada nama Budi Mulya, sedangkan SF merujuk pada Siti Fadjriah.(ara/jpnn)