Demokrat Minta Polisi Bertindak Cepat
Kamis, 08 September 2011 – 19:24 WIB
"Kok polisi sama main wacana? Itu aneh namanya," kata Ramadan menanggapi isu intervensi terhadap kepolisian dalam penuntasan kasus tersebut. Makanya, Ramadan menegaskan, kepolisian tidak perlu ragu-ragu memproses kasus itu.
"Polisi tinggal menjalankan saja fungsinya melakukan penyelidikan dan penyidikan kasus itu. Karena, itu sudah menjadi ranahnya polisi. Jangan malah berwacana, polisi kok berwacana," katanya lagi. (boy/jpnn)