Detik-detik Petugas BNN Mengejar Pengedar Narkoba, Tegang, Dor! Satu Tewas
Rabu, 21 April 2021 – 18:53 WIB
"HJA dan MA yang mengendarai mobil pikap melaju kencang bahkan menabrak mobil petugas saat berusaha mengadang untuk melakukan pemeriksaan," ujar Petrus.
Usai menabrak petugas, kedua pelaku tetap berusaha melarikan diri. Petugas BNN pun terpaksa menembak keduanya.
"Satu tersangka berinisial HJA dinyatakan tewas saat dibawa ke rumah sakit untuk dilakukan bantuan medis. Sementara itu, tiga tersangka lainnya dibawa ke BNN RI untuk menjalani penyidikan lebih lanjut," ujar Petrus. (cr1/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi: