Di Tarakan, Baru 1.500 Guru Ikuti Uji Kompetensi
Minggu, 26 Februari 2012 – 08:24 WIB
“Untuk kepastian jadwalnya belum ada ditetapkan,” kata dia. “Guru yang tidak lulus diberikan pendampingan dan pelatihan untuk perbaikan kompetensi guru,” sambungnya.
Sekadar diketahui, uji kompetensi guru kemarin dimulai pukul 09.00 hingga 11.00 Wita yang disaksikan langsung 4 orang perwakilan LPMP Kaltim, dan 13 orang pengawas sekolah yang diutus Disdik Tarakan. Dalam ujian tertulis ini, setiap peserta wajib menyelesaikan sebanyak 100 soal yang disesuaikan dengan tingkatkan sekolah tempat mereka mengajar.
Ia menambahkan, uji kompetensi tahun ini adalah pelaksanaan yang pertama dengan maksud untuk mengukur tingkat kompetensi para guru.