Digelar di Setu Babakan, Lebaran Betawi Dijamin Spesial
Selasa, 25 Juli 2017 – 15:50 WIB
"Seluruh kultur Betawi kami gelar di situ, termasuk memperlihatkan cara menempa pusaka-pusaka Betawi," tutur Zainuddin.
Sementara itu, Saefullah mengatakan, pemilihan Setu Babakan merupakan keinginan Djarot.
Ini adalah kali pertama Lebaran Betawi digelar di sana.
"Pemda DKI mulai lebaran tahun ini dan seterusnya, tempatnya tidak pernah berubah lagi. Dipermanenkan di Setu Babakan," ungkap Saefullah. (gil/jpnn)