Djanur Beri Maitimo Kesempatan Bela Persebaya
Jumat, 01 Februari 2019 – 17:39 WIB
Maitimo memang belum mencetak gol. Namun, dia telah mencatat satu assist buat Persebaya.
Selain Maitimo, Persebaya juga menantikan kehadiran bek asal Brasil Otavio Dutra.
“Minggu depan Insyaallah akan datang lagi (pemain) yang Asia. Kalau Dutra sudah datang, jadi sudah ada tiga pemain asing,” tutur Djanur. (saf/jpc/jpnn)