Donny Kesuma Masuk Rumah Sakit, Sang Anak Ceritakan Kronologi
Senin, 18 Maret 2024 – 04:09 WIB
Saat ini, Donny Kesuma sedang menjalani perawatan intensif di salah satu rumah sakit daerah Bekasi, Jawa Barat.
Ghassani menyebut, kondisi ayahnya kekinian sudah terbilang stabil.
"Untuk penyakitnya betul ayah saya kena sakit jantung. Namun, tadi pagi saya dapat kabar progresnya alhamdulillah sudah stabil, tetapi masih tidak sadar diri karena obat bius yang diberikan sama dokter dan dipakai istirahat untuk dokter," tuturnya. (mcr7/jpnn)