DPR Setujui Perpu Ciptaker Menjadi UU Meski 2 Fraksi Ini Menolak
Selasa, 21 Maret 2023 – 11:45 WIB
Para legislator menjawab setuju dan Puan lantas mengetok palu sebagai tanda sahnya Perpu Ciptaker menjadi UU.
Namun, anggota Fraksi PKS memutuskan walk out dari ruang sidang sebelum Perpu Ciptaker disetujii menjadi UU.
Sementara itu, Fraksi Demokrat sempat mengungkapkan penolakan sebelum Puan Mengetok palu sidang.(ast/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru: