Dari informasi yang didapat, diduga mobil itu telah sengaja dibuntuti kawanan perampok. Ban mobil juga telah dikempesi di Baturaden, karena ada bekas kerusakan di ban mobil yang kempes tersebut. Saat ini, ban mobil yang kempes dan beberapa barang bukti lain masih dikumpulkan aparat dan dilakukan penyelidikan. Sementara kedua turis itu lantas dibawa ke Polres Banyumas untuk pemeriksaan lebih lanjut. (ttg/ito/jpnn)
JATILAWANG - Aksi perampokan kembali terjadi di Kabupaten Banyumas, Sabtu (28/8) kemarin. Korbannya adalah dua warga negara Prancis yang sedang berlibur