Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Dukungan Mental Paling Dibutuhkan Pasien Kanker

Rabu, 30 September 2020 – 13:40 WIB
Dukungan Mental Paling Dibutuhkan Pasien Kanker - JPNN.COM
Ilustrasi logo pasien mendapatkan dukungan psikologis dari keluarganya atau caregiver. Foto: Antara

Kemudian mendampinginya hingga memotivasinya untuk mengatasi efek samping pengobatan.

" Pasien yang datang dalam kondisi mengalami penyebaran di organ-organ internal, misalnya dia sesak napas, ada cairan di paru, nyeri hebat, maka dia memerlukan kemoterapi," ujar Cosphiadi.

" Namun, kalaupun ada penyebaran, tetapi gejala tidak ada, kita bisa berikan terapi antihormonal," jelas Cosphiadi.

" Kalau terjadi resistensi bisa diberikan kombinasi yang mempertinggi efikasi terapi," tambah Cosphiadi.

" Pemahaman dalam kondisi ini diperlukan. Caregiver bisa memberikan semangat, mungkin sampai akhir hidup pasien," jelas Cosphiadi.

" Pasien meninggal dalam kondisi tenang, didampingi orang-orang terkasihnya," kata Cosphiadi.(antara/jpnn)

Bagi pasien kanker dukungan mental adalah yang paling dibutuhkan untuk membantu mengatasi tekanan psikologi dan meningkatkan kualitas hidup mereka.

Redaktur & Reporter : Fany

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close