Dunia Hari Ini: Polisi Thailand Menangkap Remaja Terkait Penembakan di Siam Paragon
Untuk mempermudah Anda mengikuti perkembangan dunia, kami sudah merangkum informasi utama dari sejumlah negara.
Dunia Hari Ini, edisi Rabu 2 Oktober 2023 kita awali dari perkembangan penembakan di pusat perbelanjaan Thailand.
Polisi Thailand menangkap remaja
Polisi Thailand sudah menangkap seorang remaja pria berusia 14 tahun yang diduga melakukan penembakan mematikan di pusat perbelanjaan Siam Paragon di Bangkok.
Kepala polisi nasional Thailand Tosak Sukvimol mengatakan dua orang tewas dalam insiden tersebut, yakni seorang turis asal Tiongkok dan seorang warga negara Myanmar, sementara lima orang terluka.
Pengguna media sosial mulai mendengar suara tembakan di Siam Paragon setelah pukul 16.00. Video yang beredar menunjukkan orang-orang berlarian, berteriak, dan bersembunyi, sementara?ratusan orang lainnya berlarian keluar di tengah hujan lebat.
Perdana Menteri Srettha Thavisin menyatakan keprihatinannya atas insiden tersebut.
"Saya mengetahui ada penembakan di Siam Paragon… Saya sangat mengkhawatirkan keselamatan publik," tulisnya di media sosial.
Permen berisi ganja
Lebih dari 60 anak sekolah dasar di Jamaika muntah-muntah dan mengalami halusinasi setelah mengonsumsi permen berwarna pelangi yang mengandung ganja.
Ikuti perkembangan Dunia Hari Ini: laporan terkini dari penembakan di pusat perbelanjaan Thailand, puluhan anak-anak di Jamaika yang masuk rumah sakit setelah mengonsumsi permen ganja dan informasi utama lainnya
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
-
Dunia Hari Ini: Mantan Menhan Israel Mengundurkan Diri dari Parlemen
Kamis, 02 Januari 2025 – 23:29 WIB -
Dunia Hari Ini: Pemerintah Korea Selatan Perintahkan Periksa Semua Sistem Pesawat
Selasa, 31 Desember 2024 – 23:41 WIB -
Dunia Hari Ini: Ada Banyak Pertanyaan Soal Kecelakaan Pesawat Jeju Air
Senin, 30 Desember 2024 – 23:52 WIB
JPNN VIDEO
-
Putusan Harvey Moeis Ringan, Budi Gunawan: Pak Presiden Perintahkan Banding
-
Desk Pencegahan Kementerian Polkam Selamatkan Uang Negara Rp 6,7 Triliun
-
BBM Kembali Naik Harga
-
Jokowi Menjadi Tokoh Terkorup Versi OCCRP, Budi Gunawan Minta Masyarakat Tidak Berpolemik
-
Kejagung Tetapkan 5 Tersangka Baru di Kasus Korupsi PT. Timah
- Hukum
Bos Rental Mobil yang Tewas Ditembak Sempat Minta Bantu Polisi?
Jumat, 03 Januari 2025 – 20:11 WIB - Kriminal
Polisi Buru 4 Pelaku Kasus Penembakan terhadap Pemilik Rental Mobil di Tangerang
Jumat, 03 Januari 2025 – 13:20 WIB - Kriminal
Ini Kata Polisi soal Penembakan Bos Rental Mobil di Tangerang
Jumat, 03 Januari 2025 – 11:16 WIB - Sepak Bola
Leg I Final Piala AFF 2024: Vietnam Bungkam Thailand, Kim Sang Sik Kejar Rekor Park Hang Seo
Jumat, 03 Januari 2025 – 05:10 WIB
- Humaniora
Info Terbaru BKN soal Pengumuman Kelulusan PPPK Guru Tahap I, Akhirnya
Jumat, 03 Januari 2025 – 14:50 WIB - Humaniora
Peserta Kode R2 Kaget, Akun SSCASN Tertulis Tidak Lulus Seleksi PPPK 2024 Tahap 1
Jumat, 03 Januari 2025 – 18:50 WIB - All Sport
Link Live Streaming Proliga 2025: Ratu Voli Kazakhstan Jalani Debut
Jumat, 03 Januari 2025 – 16:13 WIB - Olahraga
Persib Incar Pemain Asing Baru Gantikan Mailson Lima
Jumat, 03 Januari 2025 – 16:20 WIB - Nasional
BKN: Kelulusan PPPK Guru Tahap 1 Siap Diumumkan, Admin SSCASN Cek Inbox
Jumat, 03 Januari 2025 – 19:54 WIB