Elektabilitas PKB Salip Demokrat dan NasDem, Prabowo Unggul Kandidat Capres
Selasa, 13 Desember 2022 – 15:40 WIB
"Ketiga dan keempat ada Anies Baswedan dengan 22,5 persen lalu Agus Harimurti Yudhoyono dengan 3,5 persen," ujar Tamil.
Survei KPN sendiri dilakukan pada 14-20 November dengan jumlah responden sebanyak 1200 yang tersebar di 34 provinsi.
Dari populasi itu dipilih secara acak dengan margin of error +2.19 persen pada tingkat kepercayaan 95 persen.(mcr8/jpnn)