Emil Klaim Sudah Keluar Duit Banyak untuk Atasi Banjir
Kamis, 17 November 2016 – 23:54 WIB
Ia mengimbau warga yang punya akses masuk melewati selokan atau sungai pun diminta kesadarannya untuk membongkarnya dan mengganti dengan bahan yang memudahkan pemantauan dan pembersihan oleh petugas.
"Jadi kita minta kepada warga yang akses jalannya menutupi saluran air untung dibongkar dan diganti dengan grill," tukasnya. (rmol/dil/jpnn)