Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Emosi Teknis

Oleh Dahlan Iskan

Rabu, 16 September 2020 – 11:55 WIB
Emosi Teknis - JPNN.COM
Dahlan Iskan. Foto: Ricardo/JPNN.com

Perubahan yang diinginkan Demokrat: agar suara yang masuk ke TPS sudah bisa mulai dihitung sejak seminggu sebelum hari H.

Asumsinya, sudah banyak suara yang masuk ke TPS jauh hari sebelum Pilpres. Yakni suara yang dikirim lewat pos.

Di masa pandemi ini diperkirakan 70 persen pemilih akan mencoblos di rumah. Lalu mengirimkannya melalui pos.

Persoalannya: belum tentu surat suara itu bisa tiba di TPS di hari penghitungan suara.

Mengapa?

Pertama, jumlah kiriman itu melonjak drastis. Orang pada tidak mau datang ke TPS –takut Covid-19.

Kedua, terjadi perlambatan dalam proses pengiriman benda pos.

Dirjen Pos Giro yang baru, yang diangkat Trump, melakukan efisiensi besar-besaran. Banyak loket pos ditutup. Banyak boks surat ditutup. Banyak armada dikurangi. Lebih banyak lagi mesin penghitung surat dipensiunkan.

Di sebuah Pilpres, logika saja tidak cukup. Emosi dan masalah teknis lebih menentukan. Juga di+62.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
  • Dahlan Iskan

    Spesialis Permenkes

    Minggu, 05 Mei 2024 – 07:07 WIB
    Spesialis Permenkes - JPNN.com
  • Dahlan Iskan

    Catch Kill

    Sabtu, 04 Mei 2024 – 07:07 WIB
    Catch Kill - JPNN.com
  • Dahlan Iskan

    Inisial B

    Kamis, 02 Mei 2024 – 07:36 WIB
    Inisial B - JPNN.com
  • Dahlan Iskan

    Spesialis Trisula

    Rabu, 01 Mei 2024 – 07:39 WIB
    Spesialis Trisula - JPNN.com
X Close