Erick Thohir Mau Beli Peternakan Sapi di Belgia, Simak Respons Bang Martin
Selasa, 20 April 2021 – 09:30 WIB
"Kalau kita impor dari BUMN sendiri, maka istilahnya seperti keluar kantong kiri masuk ke kantong kanan," ujarnya.
Namun demikian, Martin mengingatkan pemerintah untuk tetap memperhatikan peternakan lokal melalui kementerian atau lembaga terkait.
“Dengan adanya peternakan milik BUMN di luar dan peternakan lokal di Indonesia, ke depan kebutuhan daging sapi nasional dapat terpenuhi. Kalau bisa suatu saat nanti Indonesia menjadi salah satu pengekspor daging terbesar," pungkas Martin Manurung. (fat/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini: