ExxonMobil Berharap Pembalap Red Bull Cetak Podium Ganda di F1 Hongaria
Selasa, 26 Juli 2022 – 06:58 WIB

Max Verstappen dan Sergio Perez. Foto: Red Bull
Meski saat ini menguasai puncak klasemen sementara Formula 1, Max Verstappen mengaku persaingan untuk menjadi juara dunia masih terbuka karena masih ada sebelas seri lagi yang harus dihadapi.
Persiapan juga cukup terbuka dengan rekan satu timnya, Sergio Perez.
"Masih banyak seri lagi, dan sebisa mungkin terus menambah poin penting, karena pertarungan belum berakhir,” kata pebalap asal Belanda itu menambahkan.
Selanjutnya GP Hongaria di Sirkuit Hungaroring akan digelar pada 31 Juli mendatang. (rdo/jpnn)