FIFA Minta PSSI Beri Laporan Berkala Persiapan Indonesia Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U-20 2021
Minggu, 14 Juni 2020 – 01:42 WIB
"Pada kesempatan ini Christian Schmolzer, Mens’s Tournament Manager FIFA, merespon baik terkait update serta laporan perkembangan persiapan pelaksanaan Piala Dunia U-20 2021 yang disampaikan PSSI. FIFA juga mengapresiasi PSSI yang bekerja keras dalam mempersiapkan penyelenggaraan Piala Dunia U-20 2021," bunyi pernyataan Wasekjen. (dkk/jpnn)