Patung Kristus Penebus (bahasa Portugis: Cristo Redentor) adalah patung Yesus Kristus dengan gaya arsitektur Art Deco terbesar dan terdapat di Rio de Janeiro, Brasil.(19juni2013) FOTO: RAKA DENNY/JAWAPOS
jpnn.com -
Lantaran penuhnya area untuk berfoto dengan latar belakang patung, sebagian pengunjung memilih berfoto dengan latar belakang panorama. Misalnya, di sisi utara Bandara Internasional Galeao beserta Jembatan Niteroi, Danau Rodrigo de Freitas, dan empat pantai di kawasan Zona Sul (Copacabana, Arpoador, Ipanema, serta Leblon).
jpnn.com -
Di sebelahnya ada pula papan informasi mengenai sejarah pembangunan Kristus Sang Penebus. Satu di antara tujuh keajaiban dunia modern (ditetapkan pada Juli 2007) itu awalnya merupakan gagasan dari imam Katolik Pedro Maria Boss. Pada pertengahan 1850-an dia meminta dana kepada Putri Isabel yang mewakili pihak kerajaan untuk membangun sebuah monumen keagamaan yang besar di atas bukit.
jpnn.com -
Ketika Brasil diguncang demonstrasi besar-besaran sepekan terakhir, simbol kedamaian masih terwakili oleh Cristo Redentor (Christ the Redeemer alias