Gagal di Turnamen Pramusim, Jacksen Klaim Borneo FC Justru Alami Kemajuan
Kamis, 09 Mei 2019 – 03:30 WIB
"Saya punya keyakinan tim ini bakal lebih fokus di kompetisi. Di uji coba, ada beberapa risiko kami ambil yang kalau di dalam liga tidak akan dilakukan, terutama beberapa keputusan dan situasi," terangnya.
Menurut Jacksen, kalau lihat materi pemain memang sangat menjanjikan. Lebih kuat dari musim lalu. Terutama soal power dan fighting spirit. “Cuma kami perlu kembali lagi ke atmosfer kompetisi. Ini menjadi persoalan terbesar,” tutupnya.(bir/jy/ema)