Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Gandeng APO, Kementan Bidik Peluang Generasi Muda Garap Pertanian Daerah

Rabu, 07 April 2021 – 19:43 WIB
Gandeng APO, Kementan Bidik Peluang Generasi Muda Garap Pertanian Daerah - JPNN.COM
BPPSDMP menggandeng Asian Productivity Organization (APO) untuk mengembangkan minat pemuda pada pertanian. Foto: BPPSDMP

Acara dilanjutkan dengan Sesi mengenai Kebijakan dimana perwakilan dari FAO, IFAD, International School of Sustainable Tourism menjelaskan mengenai inisiatif kebijakan di masing-masing institusi asalnya dalam menangani masalah meningkatkan minta generasi muda ke dalam pertanian.

Hadir pula sebagai Narasumber dalam kegiatan ini, Tomomi Ishida (FAO Italia), Federica Emma (IFAD Italia), Joselito C. Bernardo (International School of Sustainable Tourism Filipina), AA Gede Agung Wedhatama (Bali Organik Subak, Indonesia), Sheng-jang Sheu (National University of Kaohsiung Taiwan), dan Kit Chan (K-Farm Sdn. Bhd Malaysia).

Acara diikuti oleh 33 orang peserta dari berbagai negara. Diantaranya Bangladesh, Kamboja, India, Indonesia, Iran, Pakistan, Filipina, Taiwan, Sri Lanka, dan Turki. (jpnn)

Kementerian Pertanian, melalui Badan Penyuluhan dan Pengembangan SDM Pertanian (BPPSDMP) dengan menggandeng Asian Productivity Organization (APO) untuk mengembangkan minat pemuda pada pertanian .

Redaktur & Reporter : Elvi Robia

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close