Gara-Gara Clattenburg
Selasa, 30 Oktober 2012 – 07:22 WIB
LONDON - Sudah lumrah menyebut wasit sebagai biang kekalahan. Tapi, kepemimpinan wasit Mark Clattenburg di Stamford Bridge kemarin memang pantas membuat kubu Chelsea geregetan. Bagaimana tidak, selain mengusir dua pemain Chelsea, Clattenburg mengesahkan gol berbau offside Manchester United. Sial bagi Chelsea. Gol Javier "Chicharito" Hernandez pada menit ke-75 menjadi penentu kekalahan 2-3 Chelsea atas United. Gol Chicharito tercipta setelah Clattenburg mengartu merah langsung Branislav Ivanovic (63") karena melakukan pelanggaran sebagai orang terakhir di pertahanan Chelsea. Disusul kartu kuning kedua untuk Fernando Torres (69") karena dianggap diving saat mencoba melewati hadangan Jonny Evans.
Bermain 9 versus 11 menjadikan semangat pemain Chelsea drop. Padahal, Chelsea masih bersemangat sekalipun tertinggal dua gol hasil bunuh diri David Luiz pada menit keempat dan Robin van Persie (12"). Tuan rumah kemudian dibalas dengan free kick Juan Mata (44") dan sundulan Ramires (53").
Hasil tersebut tidak hanya mengakhiri catatan tidak terkalahkan Chelsea di Premier League musim ini. Tapi, juga membuat United mengakhiri catatan tidak pernah menang di Stamford Bridge selama satu dekade terakhir. Posisi Chelsea sebagai pemuncak klasemen juga tidak lagi nyaman karena The Blues " sebutan Chelsea " kini hanya berselisih satu angka (22-21) dengan United dan juara bertahan Manchester City.
LONDON - Sudah lumrah menyebut wasit sebagai biang kekalahan. Tapi, kepemimpinan wasit Mark Clattenburg di Stamford Bridge kemarin memang pantas
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Ini Solusi dari Dharma Kun untuk Atasi Banjir di Jakarta
-
Komisi III Akan Gelar Fit and Proper Test 10 Calon Pimpinan KPK
-
Pengungsi Erupsi Lewotobi Kekurangan Persediaan Air Bersih
-
Ahmad Luthfi Ajak Raffi Ahmad dan Sejumlah Selebritas Blusukan
-
Sejumlah Sekolah jadi Pos Pengungsian Korban Erupsi Lewotobi
BERITA LAINNYA
- Sepak Bola
Ini Permasalahan Arab Saudi Menjelang Jumpa Timnas Indonesia
Senin, 18 November 2024 – 19:31 WIB - Sepak Bola
Kelebihan Timnas Indonesia di Mata Pelatih Arab Saudi
Senin, 18 November 2024 – 18:53 WIB - Liga Indonesia
Persib Jamu Borneo FC di Stadion GBLA, Bobotoh Boleh Datang, tetapi
Senin, 18 November 2024 – 15:31 WIB - Bulutangkis
Gandeng Konsuiltan Manajemen, PBSI di Tangan Fadil Imran Mencoba Terukur dan Transparan
Senin, 18 November 2024 – 15:26 WIB
BERITA TERPOPULER
- Riau
Konon Kerugian Negara di Kasus SPPD Fiktif DPRD Riau Capai Rp 100 Miliar Lebih, Ini Kata BPKP
Senin, 18 November 2024 – 18:38 WIB - Humaniora
Mantan Menkominfo Budi Arie Adukan Tempo ke Dewan Pers
Senin, 18 November 2024 – 20:28 WIB - Humaniora
Mendikdasmen Abdul Mu'ti Sebut Penempatan Guru PPPK Tidak Bisa Pakai Permen
Senin, 18 November 2024 – 20:07 WIB - Kriminal
Polisi Periksa 3 Saksi dalam Kasus Wanita Tewas Bersimbah Darah di Rumah Ngaglik
Senin, 18 November 2024 – 18:08 WIB - Daerah
Calon Bupati Biak Numfor Diduga Melakukan Pencabulan
Senin, 18 November 2024 – 19:57 WIB