Garuda Bandung Dobel Waspada
Kekuatan Bimasakti Malang Sekaligus RingJumat, 06 Februari 2009 – 07:14 WIB
"Mereka rasanya lebih patut diwaspadai dibandingkan Pelita Jaya," ujar Ebos -sapaan karib Raoul Miguel Hadinoto. Pelita adalah lawan lainnya yang juga akan dihadapi Garuda di Malang.
Dhanny memang bukan penyumbang poin terbanyak. Tapi, pengalamannya mampu menjadi penyeimbang permainan Bimasakti yang banyak diisi pemain muda.
Tidak hanya itu, Denny Sumargo dkk juga berhati-hati dengan kondisi lapangan GOR Bimasakti. Ring basket di sana dianggap agak berbeda dengan venue IBL lainnya.