Gempa, PM Tiongkok Batal Kunjungi RI
Sabtu, 17 April 2010 – 01:43 WIB
:TERKAIT Terkait penjadwalan ulang kunjungan PM Wen ke Indonesia, Faizasyah mengatakan belum mendapat keterangan resmi. Dia menambahkan, terkait rencana pembicaraan bilateral maupun penandatanganan kerja sama dengan Tiongkok, pemerintah RI tidak merasa ada masalah dengan penundaan tersebut.
"Kalau tidak salah, memang ada sekitar 14 nota kesepahaman yang akan diteken. Beberapa sudah matang. Namun, itu tak menjadi masalah (ditunda). Kita justru bisa melakukan finalisasi materi yang belum selesai," pungkasnya. (zul/dwi)