Gizi Buruk Hantui Puluhan Balita
Rabu, 27 Januari 2010 – 11:26 WIB
Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Touna, dr Abdul Rahman mengatakan faktor penyebab terjadinya kasus tersebut karena kemiskinan. Selain itu katanya, penanganan kasus yang hanya terfokus pada penanganan gizi buruk, sehingga pada kasus gizi kurang tidak tertangani secara maksimal.
"Banyak posyandu yang tidak aktif lagi, desa-desa yang sulit dijangkau oleh petugas kesehatan, sarana dan prasarana yang tidak memadai, biaya operasional yang minim untuk menjangkau desa-desa yang ada di kepulauan menjadi penghalang untuk menangani permasalahan ini,” kata Rahman.(mt/fuz/jpnn)