Gubernur Aceh Didesak Cepat Benahi PNS
Sabtu, 30 Juni 2012 – 10:15 WIB
BANDA ACEH - Belum genap sepekan menduduki kursi gubernur-wakil gubernur Aceh, Zaini Abdullah-Muzakir Manaf langsung mendapat desakan agar cepat membenahi birokrasi di lingkup Pemprov Aceh. Gerakan Anti Korupsi (GeRAK) Aceh menyarankan agar Pemerintahan Aceh yang baru segera mereformasi birokrasi di jajaran pemerintahan sesuai dengan misi pasangan tersebut. Dimana salah satunya berisi tentang ‘Memperbaiki tata kelola Pemerintahan Aceh yang amanah melalui Implementasi dan penyelesaian turunan UUPA untuk menjaga perdamaian yang abadi’.
GeRAK Aceh menilai, selama ini proses pengesahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Aceh (APBA) selalu terlambat disahkan dan masih banyaknya Pegawai Negeri Sipil (PNS) yang tidak patuh terhadap peraturan, serta bolos jam dinas.
Kepala Divisi Kebijakan Publik GeRAK Aceh Isra Safril, kepada Rakyat Aceh (Grup JPNN) membeberkan data, dari tahun 2007 hingga 2012 proses pembahasan dan pengesahan APBA selalu terlambat dan malahan ada yang telah diwarning Mendagri. Ia mencontohkan APBA 2007 disahkan 20 Mei tahun itu. Lalu, APBA 2008 diketuk palu 24 Juni 2008. Namun APBA 2009, boleh dikatakan terbilang paling cepat, dimana disahkan 29 Januari tahun yang sama.
BANDA ACEH - Belum genap sepekan menduduki kursi gubernur-wakil gubernur Aceh, Zaini Abdullah-Muzakir Manaf langsung mendapat desakan agar cepat
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Wataru Endo hingga Takumi Minamino Ikut Latihan Timnas Jepang
-
Rudianto Lallo Minta Kejagung Tidak Tebang Pilih Dalam Menangani Kasus
-
STY Pastikan Kevin Diks Jadi Amunisi Lawan Jepang
-
Baleg DPR Dorong Regulasi Pengelolaan Nikel di Sultra Masuk Prolegnas
-
Erupsi Gunung Lewotobi, AHY Siapkan Langkah Taktis
BERITA LAINNYA
- Daerah
Kinerja Transparan, Pemkab Bekasi Raih Predikat Kabupaten Informatif
Jumat, 15 November 2024 – 08:22 WIB - Bengkulu
Pemda Mengasumsikan 2025 Masih Ada Honorer, Gaji Jangan Lagi 3 Bulan Sekali
Jumat, 15 November 2024 – 06:57 WIB - Sumsel
Polda Sumsel Berikan Makan Siang Gratis kepada Siswa SDN 036 Palembang
Kamis, 14 November 2024 – 15:20 WIB - Daerah
BPTD Jabar Sidak Pul Bus Pariwisata Menjelang Nataru, Antisipasi Kendaraan Bodong
Kamis, 14 November 2024 – 14:12 WIB
BERITA TERPOPULER
- Hukum
Arogansi Pengusaha Suruh Siswa Menggonggong Lenyap saat Ditangkap, Tangan Diborgol, Lihat
Jumat, 15 November 2024 – 08:13 WIB - Dahlan Iskan
Bohemian Blangkon
Jumat, 15 November 2024 – 07:09 WIB - Investasi
Harga Emas Antam Hari Ini Jumat 15 November 2024 Naik Tipis, Berikut Perinciannya
Jumat, 15 November 2024 – 09:31 WIB - Jogja Terkini
Jadwal Pemadaman Listrik Hari Ini, Jumat 15 November 2024
Jumat, 15 November 2024 – 06:26 WIB - Hukum
Menyerang Brimob, Jaksa Agung Sedang Cuci Tangan di Kasus Timah dan Tom Lembong?
Jumat, 15 November 2024 – 08:30 WIB