Gubernur Jambi Minta Maaf Terkait Lepasnya Pulau Berhala
Sabtu, 23 Februari 2013 – 13:11 WIB
JAMBI-Lepasnya pulau berhala dari provinsi jambi membuat Gubernur Jambi Hasan basri Agus (HBA) bermuram durja. Ia mengaku sedih, kecewa dengan keputusan MK. Tapi, sebagai warga negara yang baik ia harus mentaati hukum dan keputusan MK. Ia jga meminta maaf kepada seluruh warga jambi atas lepasnya pulau berhala ke tangan provinis tetangga, Kepri. “Kenyataannya memang itu. Saya mohon maaf dengan warga jambi,”kata HBA saat diwawacnarai dirumah dinasnya, Jumat (22/2).
Ia mengaku tak bisa banyak komentar lagi. Segala upaya telah dilakukan oleh pemprov dengan maksimal. “kita telah berjuang keras sejak lama. Bukan hanya saya, perjuangan sudah dimulai sejak jaman pak sayuti, pak zul. “Itulah kondis akhirnya,”katanya.
HBA meminta seluruh warga jambi legowo dan berlapang dada menerima kenyataan. Kalau ditanya kecewa, HBA mengakui dirinya snagat kecewa. “putusannya tidak detail. Ini yang kita sayangkan,”katanya.
JAMBI-Lepasnya pulau berhala dari provinsi jambi membuat Gubernur Jambi Hasan basri Agus (HBA) bermuram durja. Ia mengaku sedih, kecewa dengan keputusan
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
BERITA LAINNYA
- Daerah
Farhan Upayakan Penerbangan Komersil Bandara Husein Sastranegara Aktif Lagi
Jumat, 10 Januari 2025 – 14:06 WIB - Sulteng
Pak Ihsan Menyinggung Honorer jadi PPPK Paruh Waktu, Minta Tambahan Anggaran
Jumat, 10 Januari 2025 – 13:52 WIB - Riau
Gantikan Bray Manang, Pak Kumis Lanjutkan Perangi Narkoba di Riau
Jumat, 10 Januari 2025 – 10:10 WIB - Daerah
Peserta Jaminan Kesehatan Nasional di Jateng-DIY Capai 41,5 Juta Jiwa
Jumat, 10 Januari 2025 – 08:03 WIB
BERITA TERPOPULER
- Humaniora
90 Ribu Honorer Satpol PP Ancang-Ancang Menggugat KepmenPAN-RB 11 Tahun 2024 ke MK
Jumat, 10 Januari 2025 – 10:28 WIB - Humaniora
Persatuan PPPK Minta UU ASN Direvisi, Hapus Diskriminasi, Setara dengan PNS
Jumat, 10 Januari 2025 – 13:20 WIB - Investasi
Harga Emas Antam Hari Ini 10 Januari Melonjak, Jadi Sebegini Per Gram
Jumat, 10 Januari 2025 – 10:10 WIB - Jabar Terkini
Pengangguran Jabar dan Harapan yang Belum Padam
Jumat, 10 Januari 2025 – 11:00 WIB - Liga Indonesia
Bursa Transfer Liga 1: Sang Fenomenal Pulang ke Borneo FC
Jumat, 10 Januari 2025 – 11:30 WIB