Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Gus Mis Jajaki Kerja Sama Kelautan dan Perikanan dengan Tunisia

Selasa, 06 September 2022 – 01:00 WIB
Gus Mis Jajaki Kerja Sama Kelautan dan Perikanan dengan Tunisia - JPNN.COM
Duta Besar RI Zuhairi Misrawi menemui pengusaha dan organisasi masyarakat sipil Tunisia yang bekerja di bidang kelautan dan perikanan di Pulau Kerkennah, Sfax, Tunisia, Minggu (4/9).??? Foto: Dokpri

"Kami berbincang perihal kemungkinan kerja sama Indonesia-Tunisia dalam kajian kepulauan, kelautan dan perikanan. Saya sangat terkesima dengan kajian kepulauan dalam rangka merawat sejarah dan tradisi," katanya.

Menurut dia, ekspor kepiting laut menyasar ke Korea Selatan, Vietnam, dan Thailand.

"Maknanya, sektor perikanan sudah disiapkan sektor industrinya. Hal ini dapat menjadi pelajaran bagaimana perikanan juga langsung bisa diekspor," lanjut Zuhairi.

Dia menambahkan Indonesia bisa belajar dari cara Tunisia dalam mengelola sektor kelautan dan perikanan, dan sebaliknya Indonesia juga bisa berbagi pengalamannya kepada negara paling utara di Afrika itu. (antara/jpnn)


Gus Mis menilai para nelayan di Tunisia sangat memperhatikan dimensi ekosistem perikanan dan ramah lingkungan.

Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News