Harga Tiket
Oleh Dahlan IskanKamis, 21 Maret 2019 – 05:15 WIB
Namun harga sahamnya tidak pernah sukses. Bahkan membuat posisi MAS kian sulit. Pemerintah tidak bisa lagi membantu dana.
Akhirnya diputuskan: go private. Artinya: menarik diri dari pasar modal. Kembali menjadi BUMN murni. Di bawah grup Khasanah.
Segala macam jenis pertolongan sudah pernah dilakukan. Tapi tidak pernah bisa membuat MAS berjaya.
Kini sumur utangnya sudah terlalu dalam. Juga sumur persoalannya. Tidak bisa ditolong lagi.
MAS sudah pernah sukses. Sebagai milyader. Sudah lebih mudah untuk jadi jutawan.(***)